Danrem 042/Gapu Terima Peserta SSDN Program Dikreg Angkatan LXV Lemhanas 2023 Bupati Tanjab Barat Sampaikan Progres Pembangunan Konten Perang Sarung, 24 Remaja Tanjab Barat Minta Maaf Usai Dijemput Polisi Pengiriman 14 Kilogram Sabu dan 9.966 Butir Ekstasi Digagalkan Ditresnarkoba Polda Jambi Dirlantas Polda Jambi Jalin Silaturahmi Bersama Pengurus SMSI

Home / Berita

Rabu, 26 Oktober 2022 - 12:55 WIB

Danrem 042/Gapu Hadiri Apel Nyata Peningkatan Tertib Berlalu Lintas

Pemasangan Helm Secara Simbolis, FOTO : Penrem 042/Gapu

Pemasangan Helm Secara Simbolis, FOTO : Penrem 042/Gapu

JAMBI –  Komandan Korem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono, S.IP., M.M., menghadiri Apel Nyata Peningkatan Tertib Berlalu Lintas Provinsi Jambi bertempat di lapangan kantor Gubernur Provinsi Jambi,  Rabu (26/10/2022).

Kapenrem 042/Gapu Mayor Inf RM. Hatta menyampaikan bahwa Apel tersebut dipimpin oleh Kapolda Jambi Irjen Pol Drs. Rusdi Hartono, M.Si., dan diikuti oleh unsur TNI, Polri,  BPBD, Dishub, Pol PP, Basarnas, Jasa Raharja dan Pelajar.

BACA JUGA  Demokrat Daftar ke KPU, Jamal : Semoga Berjalan Lancar

Kapolda Jambi dalam sambutannya mengucapkan terima kasih dan apresiasi kepada jajaran Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan RI yang telah menggelar kegiatan ini di Provinsi Jambi.

Lebih lanjut Kapolda menyampaikan bahwa  kegiatan ini merupakan bagian dari program Indonesia Tertib,  yang merupakan bagian dari lima Aksi Nyata Gerakan Indonesia Tertib yaitu,  Indonesia Melayani,  Indonesia Tetrib,  Indonesia Mandiri, Indonesia Bersih dan Indonesia Bersatu.

BACA JUGA  Kejari Tanjab Barat Lakukan Pemusnahan Barang Bukti

Acara dilanjutkan  dengan pemakaian helm secara simbolis kepada perwakilan apel oleh Kapolda jambi, Danrem 042/Gapu, dan undangan lainnya dilanjutkan  pelepasan peserta sosialisasi berkendara yang baik oleh komunitas dan organisasi.

Pada kegiatan tersebut dihadiri pula oleh Deputi Bidkoor Kamtibmas Kemenkopolhukam Drs.  Armed Wijaya M.H, Ketua Pengadilan Tinggi, Ketua Pengadilan Tinggi Agama, Sekda Prov Jambi, Kepala BNN Prov Jambi, Kabinda dan Dandenpom II/2 Jambi.(*)

Share :

Baca Juga

Berita

Kapolsek Tebing Tinggi Terima Curhat Gangguan Kamtibmas dari Masyarakat

Berita

Karyawan Gelapkan Alat Jaringan Tower Perusahaan, Diringkus Tim Anti Bandit Polres Merangin

Berita

Pakurem 042/Gapu Ikuti Reviu LK Satker Semester II TA 2022

Berita

Kasiops Kasrem 042/Gapu Tutup Latihan Pembinaan Mental dan Disiplin Karyawan PTPN VI Jambi

Berita

Silaturahmi Bersama Pengurus SMSI Jambi, Danrem 042/Gapu : Media Sebagai Mitra Strategis Bagi TNI AD

Berita

Dukungan Pemkab Tanjab Barat dalam Pengendalian Inflasi

Berita

Sambut Kunjungan FJ-TJB, Neko : Media Corong Informasi, Mitra Pemerintah dalam Pembangunan

Berita

DPC Demokrat Bantu Warga Terkena Musibah Kebakaran di Gang Antara